Silaturahmi Kebangsaan Surya Palo Dan Prabowo Subianto

Poin-poin Kesepakatan dalam Silaturahmi Kebangsaan Surya Paloh (Ketua Umum Partai NasDem) dan Prabowo Subianto (Ketua Umum Partai Gerindra) 1) Kedua pemimpin Parpol sepakat untuk memperbaiki citra Parpol dengan meletakkan kepentingan bangsa di atas segala kepentingan lain. Dan menjadikan persatuan nasional sebagai orientasi perjuangan. 2) Kedua pemimpin Parpol sepakat untuk melakukan segala hal yang dianggap perlu … Lanjutkan membaca Silaturahmi Kebangsaan Surya Palo Dan Prabowo Subianto

8 Kader GP NasDem Yang Masuk Senayan

PARTAI NasDem berhasil meraih 9,05% perolehan suara nasional partai politik di pemilu tahun 2019 dan peringkat ke-4 perolehan kursi DPR RI (10,03%). Partai asuhan Surya Paloh ini mengucapkan terima kasih atas kepercayaan rakyat Indonesia kepada Partai NasDem, serta menilai pencapaian ini merupakan hasil yang membanggakan bagi kader NasDem di seluruh daerah. Totalitas, konsistensi dan komitmen … Lanjutkan membaca 8 Kader GP NasDem Yang Masuk Senayan

Surya Paloh Pastikan Jokowi Capres Terbaik

  JAKARTA (4 Februari): Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menilai Joko Widodo (Jokowi) merupakan calon presiden (capres) terbaik yang ada saat ini. Itulah yang menjadi salah satu alasan Partai NasDem sama sekali tidak ragu mencalonkan kembali Jokowi dalam Pemilu Presiden (Pilpres) 2019. "Yang terbaik lah pasti, memang apa lagi alasannya? Kalau saya tahu itu … Lanjutkan membaca Surya Paloh Pastikan Jokowi Capres Terbaik

Bidik Tiga Besar Nasional, Nasdem Targetkan Satu Dapil Minimal Satu Kursi

Partai Nasional Demokrat (Nasdem) menargetkan perolehan minimal satu daerah pemilihan satu kursi pada Pileg 2019. Perolehan satu dapil satu kursi itu akan menjadikan partai pimpinan Surya Paloh masuk dalam tiga besar. "Kami nasional menargetkan 100 kursi dari 80 dapil di seluruh Indonesia. Dengan demikian minimal setiap dapil ada satu-satu. Kalau target itu tercapai maka Nasdem … Lanjutkan membaca Bidik Tiga Besar Nasional, Nasdem Targetkan Satu Dapil Minimal Satu Kursi

Yakinkan Masyarakat Jadikan NasDem Jalur Aspirasi

TARAKAN, (13 April): Partai NasDem harus menjadi partai yang besar di Kaltara. Secara prinsip, NasDem perlu hadir untuk ikut membenahi daerah perbatasan. Oleh karenanya, penting bagi kader dan semua pengurus untuk meyakinkan masyarakat untuk menjadikan NasDem sebagai jalur aspirasi. Hal demikian disampaikan Ketua Organisasi, Kaderisasi dan Keanggotaan (OKK) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai NasDem, Sri … Lanjutkan membaca Yakinkan Masyarakat Jadikan NasDem Jalur Aspirasi

Surya Paloh: Ini Memang Eranya Kaum Milenial

BANDUNG (9 September): Ketua Umum NasDem Surya Paloh mendukung penuh terpilihnya Erick Tohir sebagai Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-KH Ma'ruf di Pilpres 2019 mendatang. Hal tersebut disampaikan Surya di sela-sela kegiatan pembekalan calon legislatif Partai NasDem Jawa Barat untuk seluruh tingkatan baik DPR RI, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/kota yang berlangsung di Hotel Grand … Lanjutkan membaca Surya Paloh: Ini Memang Eranya Kaum Milenial

Surya Paloh: Jangan Kaget Kalau Pak JK Masuk NasDem

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengatakan Wakil Presiden Jusuf Kalla atau JK memiliki ikatan dengan NasDem. Ia menuturukan bukan hal yang tidak mungkin jika suatu hari JK masuk ke Partai Nasdem.Terima kasih Pak JK, sudah mau datang ke rumah sendiri. Beri tahu kepada kawan-kawan di Golkar, kalau kurang perhatian, hati-hati. Jangan terkejut kalau Pak … Lanjutkan membaca Surya Paloh: Jangan Kaget Kalau Pak JK Masuk NasDem

Pintu Kemenangan NasDem di Pemilu 2019 Terbuka Lebar

Penulis: M Taufan SP Bustan - 27 June 2018. PARTAI NasDem mengklaim 11 calon yang diusung pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) meraih kemenangan dari 17 daerah yang melaksanakan Pilkada serentak 27 Juni 2018. Kemenangan itu diklaim berdasarkan hasil quick count sejumlah lembaga survei di Tanah Air. Menanggapi pencapaian NasDem tersebut, Direktur Eksekutif Indo Barometer Muhammad … Lanjutkan membaca Pintu Kemenangan NasDem di Pemilu 2019 Terbuka Lebar

Siap Menang Pemilu, Haramkan Money Politik

Obrol Parpol Bersama Partai Nasdem Partai Nasional Demokrat (Nasdem) yang mengusung gerakan perubahan, telah siap 100 persen. Untuk di Kabupaten Nunukan mereka optimistis meraih kursi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Nunukan. Segala persiapan telah dilakukan mulai dari tingkat kabupaten hingga desa. SABRI Partai Nasdem yang tak memiliki kursi di DPRD Nunukan, dipastikan akan siap … Lanjutkan membaca Siap Menang Pemilu, Haramkan Money Politik

Sekolah Kader NasDem Angkatan IV Resmi Ditutup

JAKARTA, (21 Januari):  Sekolah Kader Angkatan IV Akademi Bela Negara (ABN) Partai NasDem resmi ditutup, di Kampus ABN Pancoran, Jakarta Selatan, Minggu, (21/1).   Partai NasDem secara berkala menyelenggarakan Pendidikan bagi Kader-kader partai yang berada di seluruh DPW se-Indonesia, pendidikan ini berlangsung selama 5 Hari. Kampus Akademi Bela Negara Partai NasDem mengadakan Pendidikan bagi kader-kader Partai … Lanjutkan membaca Sekolah Kader NasDem Angkatan IV Resmi Ditutup